Logo PT Rans Nikmat Sejahtera

PT Rans Nikmat Sejahtera (Rans Food)

Terverifikasi
  • Tanggal Publish:
  • Kategori:
    Diploma, FMCG, Food & Beverage, Semua Jurusan, SWASTADiploma, FMCG, Food & Beverage, Semua Jurusan, SWASTA
  • Lokasi:
    Banten, Jakarta, Jawa Barat
  • Tipe Pekerjaan:
    Full Time
  • Pendidikan:
    D3
  • Pengalaman:
    3 Tahun

Karirtalk.com – PT Rans Nikmat Sejahtera merupakan sebuah organisasi yang didirikan pada tahun 2009 dan berfokus pada produk dan jasa yang berkaitan dengan Jasa Kontraktor, Pembangunan Properti, Konstruksi Jalan, Manajemen Sumber Daya Manusia (HRM), Pendidikan, dan Pelatihan. Saat ini, perusahaan membuka lowongan kerja untuk posisi tertentu.
Perusahaan berlokasi di Jakarta, Bandung, Surabaya, dan beberapa daerah lain di Indonesia. Visi dan misi perusahaan adalah untuk menjadi salah satu perusahaan kontraktor terkemuka di Indonesia dan memberikan kontribusi pada pembangunan sosial dan ekonomi Indonesia.
Selain itu, PT Rans Nikmat Sejahtera juga memiliki unit bisnis bernama Rans Food yang merupakan bagian dari industri makanan dan minuman. Rans Food didirikan oleh Raffi Ahmad dan Nagita Slavina dan berkolaborasi dengan partner terbaik di bidangnya untuk memberikan yang terbaik bagi masyarakat Indonesia.

Lowongan Kerja di PT Rans Nikmat Sejahtera

Junior Area Sales Manager Jabodetabekser

Kualifikasi

  • Usia maksimal 35 tahun.
  • Pendidikan terakhir minimal D3 semua jurusan.
  • Pengalaman di jabatan yang sama minimal 3 tahun di FMCG.
  • Pengalaman di MT ataupun GT (FMCG is a must)
  • Menguasai area yang akan dihandling, familiar dengan account pareto, dan terbiasa menghandle distributor
  • Area Penempatan: Tangerang Selatan
  • Menguasai Microsoft Office (Excel, Pivot, Power Point, dsb).
  • Mampu bekerja di bawah tekanan target serta dapat bekerjasama dengan tim.
  • Memiliki kemampuan Analisa, Komunikasi, Negosiasi, dan Kepemimpinan yang baik
  • Memiliki catatan penjualan yang baik, memiliki motivasi yang tinggi dan bersemangat di bidang penjualan
  • Jujur, Cekatan, Mandiri, Bertanggung Jawab
  • Dapat mengendarai Mobil dan memiliki Sim A

Jobdesc:

  • Membuka peluang usaha baru baik ke distributor maupun toko untuk memperluas jaringan penjualan
  • Merencanakan, melaksanakan, memonitor proses penjualan dan distribusi sesuai dengan target
  • Mengevaluasi kinerja sales agar sesuai dengan SOP Perusahaan
  • Memastikan pelaksanaan dan mengusulkan strategi managemen yang mendukung penjualan sehingga dapat berjalan dengan baik dan mencapai target yang diinginkan
  • Membangun hubungan yang baik dan menjalin komunikasi dengan calon customer, customer maupun rekan kerja

Cara Melamar Pekerjaan PT Rans Nikmat Sejahtera

Jika Anda sudah memenuhi semua persyaratan yang telah dijelaskan sebelumnya dan tertarik untuk bergabung dengan PT Rans Nikmat Sejahtera, Anda bisa mengajukan lamaran kerja melalui:

halo@ransfood.com
Subject email: JuniorASM_Jabodetabek