logo PT Harmoni Panca Utama

PT Harmoni Panca Utama

Terverifikasi

Karirtalk.com – PT Harmoni Panca Utama merupakan sebuah perusahaan swasta yang didirikan pada tanggal 25 Januari 2011. Perusahaan ini berfokus pada penyediaan solusi jasa di sektor pertambangan. Manajemen HPU memiliki keyakinan bahwa perusahaan akan terus tumbuh dan berkembang seiring dengan perkembangan industri pertambangan di Indonesia. Hal ini dikarenakan perusahaan dikelola oleh tenaga-tenaga berpengalaman dengan standar kompetensi dan kualitas yang diakui di seluruh dunia dalam bidang jasa pertambangan.

Perusahaan kami menganggap Sumber Daya Manusia sebagai aset yang paling berharga, yang menjadi penggerak utama perusahaan dalam mencapai filosofi, visi, dan misi kami untuk memberikan nilai kepada para pemangku kepentingan (stakeholders). Kami mengundang Anda untuk bergabung dengan kami karena saat ini perusahaan kami sedang membuka lowongan kerja.

Lowongan Kerja di PT Harmoni Panca Utama

1. Plant Division

  • Plant Coal Hauling Supervisor / Plant Coal Hauling Foreman / Plant Wheel Foreman / Support Equipment Mechanic G5 / Coal Hauling Mechanic G5 / Maintenance Planner Foreman / Maintenance Development Foreman

2. Operation Division

  • Hauling Foreman / Coal Production Foreman / Mining Foreman

3. HCMGA Division

  • Industrial & External Relation Foreman

4. HPU Learning Center

  • Plant Jr. Instructor / Operation Jr. Instructor

Kualifikasi Umum :

  • Minimal Pendidikan SMA/SMK.
  • Fresh graduate dipersilahkan melamar.
  • Bersedia ditempatkan di site.

Cara Melamar Pekerjaan

Jika Anda sudah memenuhi semua persyaratan yang telah dijelaskan sebelumnya dan tertarik untuk bergabung dengan PT Harmoni Panca Utama, Anda bisa mengajukan lamaran kerja melalui:

Klik Tombol Lamar pada bagian atas disamping logo perusahaan

PT Harmoni Panca Utama tidak pernah memungut biaya apapun selama rekrutmen karyawan. Hati-hati bila ada yang mengatasnamakan PT.Harmoni Panca Utama dan memungut biaya apapun!