Logo PT Astra International Tbk

PT Astra International Tbk

Terverifikasi

Profil dan Lowongan Kerja PT Astra International Tbk

PT Astra International Tbk didirikan pada tahun 1957 di Jakarta sebagai perusahaan perdagangan umum dengan nama Astra International Inc. Pada tahun 1990, perusahaan mengalami perubahan nama menjadi PT Astra International Tbk dalam rangka Penawaran Umum Perdana (IPO), kemudian mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia dengan kode ticker ASII. Kapitalisasi pasar Astra hingga akhir tahun 2019 mencapai Rp280,3 triliun.

Berdasarkan anggaran dasarnya, perusahaan memiliki hak untuk melakukan kegiatan usaha di bidang perdagangan umum, perindustrian, pertambangan, pengangkutan, pertanian, pembangunan, jasa, dan konsultasi. Pada tahun 2019, Astra telah memperluas bisnisnya dengan menerapkan model bisnis berdasarkan sinergi dan diversifikasi pada tujuh segmen bisnisnya.

PT Astra International Tbk membuka banyak peluang kerja untuk para talenta terbaik yang ingin bergabung dengan perusahaan Astra. Sebagai perusahaan yang telah terbukti sukses dalam mengembangkan bisnis di berbagai sektor, PT Astra International Tbk memiliki komitmen untuk mencari dan mempertahankan karyawan-karyawan terbaik yang dapat membantu dalam terus tumbuh dan berkembang. Selain itu, PT Astra International Tbk juga memberikan kesempatan bagi para karyawan untuk mengembangkan karir mereka dan meningkatkan keterampilan melalui program pelatihan dan pengembangan yang ditawarkan. Jika Anda ingin bergabung dengan PT Astra International Tbk, silakan kirimkan lamaran kerja Anda sekarang.

Lowongan Kerja di PT Astra International Tbk

1. General Affair Project Development Lead

Persyaratan

  • Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Arsitektur
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 3 tahun khususnya di bidang Building
  • Menguasai Autocad 2 D, Microsoft Office dan Adobe Photoshop
  • Mampu menerjemahkan konsep ke dalam bentuk gambar Autocad
  • Memiliki kemampuan desain yang baik
  • Mampu melakukan analisa masalah dan problem solving di lapangan
  • Bersedia ditugaskan dimana saja di area Jabodetabek

2. Government Relations Analyst

Persyaratan

  • Fasih berbahasa Inggris
  • Kemampuan komunikasi dan koordinasi yang baik
  • Memiliki kemampuan project management yang baik
  • Kemampuan public speaking yang baik
  • Dinamis, mampu bekerja sama dengan tim dan fokus pada kebutuhan customer
  • Kemampuan analisis dan interpersonal yang baik
  • Memiliki pengalaman bekerjasama dengan institusi pemerintahan
  • Memiliki pemahaman yang baik seputar kebijakan publik

3. Operation and Litigation Senior Analyst

Persyaratan

  • Memiliki pengalaman minimal 5 tahun bekerja dalam bidang litigasi (preferably dari law firm background / listed company)
  • Minimal pendidikan S1 dari jurusan Hukum
  • Memiliki sertifikasi PKPA
  • Memiliki Berita Acara Sumpah Advokat
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik (verbal & written), negosiasi, presentasi, dan analytical skill

4. Center of Excellence – Venture Building Architect

Persyaratan

  • Memiliki latar belakang dalam manajemen produk digital/operasi bisnis/pembangun usaha
  • Memiliki kemampuan untuk menunjukkan pemahaman tentang persyaratan bisnis dan implementasi teknologi dalam bisnis digital
  • Memiliki pengalaman dalam manajemen vendor teknologi untuk mengimplementasikan aplikasi/sistem
  • Memiliki orientasi pada detail. Berpengalaman dalam peluncuran produk digital baru
  • Memiliki pemahaman yang baik tentang praktik pengembangan perangkat lunak dan pengkodean merupakan nilai tambah
  • Memiliki pengalaman dalam mengelola proyek lintas fungsi
  • Memiliki kemampuan untuk secara konsisten nyaman tampil dinamis di bawah tekanan dan dalam lingkungan yang sangat cepat

5. DevOps Lead

Persyaratan

  • Minimum Bachelor Degree in Informatics Engineering
  • Minimum 2 years experience in software engineeri
  • Ability to understand business process and translate it into technical solutions and security assesment.
  • Experience in full Software Development Life Cycle (SDLC) and Agile methodologies.
  • Possess excellent communication, sharp analytical abilities with proven design skills, able to think critically of the current system in terms of growth and stability.
  • Experience with with cloud platform like Azure, AWS and GCP.
  • Minimum 2 years solid experience with Linux Systems (Ubuntu, CentOS) and Open Source configuration like Nginx, Apache and HaProxy.
  • Previous exposure to and experience with Continuous Integration (CI/CD) tools such as AzureDevOps, Jenkins, GitLab.
  • Experience with monitoring and alerting tools such as grafana and elk
  • Experience in SIEM and vulnerability management tools
  • Experience to integrate CI/CD pipelines with Automation Test, SAST and DAST tools
  • Proficient in coding languanges like Python, NodeJS.
  • Experience with database SQL and NoSQL, and caching management such as SQLServer, MongoDB, Redis, Solr etc.
  • Working experience on IaC and server provisioning tools like: Helm, Chef, Ansible, Terraforms, etc.
  • Experince with hypervisor, containerization and orchestration technology such as Docker, Kubernetes and VMWare.
  • Eager to learn, self motivated and able to inpire people.

6. iOS Senior Developer

Persyaratan

  • Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Informatika/Elektro
  • Pengalaman kerja minimal 3 tahun di bidang/posisi serupa
  • Memahami konsep dari OOP programming dengan MVC, MVP, MVVM design patterns.
  • Memiliki pengalaman dalam mengembangkan iOS applications dengan bahasa pemrograman Objective-C / Swift menggunakan Apple devices.?
  • Berpengalaman dengan distribusi aplikasi internal (eg Apple Enterprise Programs), OWASP security implementation, local storage (Core Data, Realmdb), dan Native Access Feature.

7. Senior S4 Hana Finance Accounting

Persyaratan

  • Memiliki pengalaman di fungsional S/4 HANA dan integrasinya ke Module Logistic
  • Memiliki pengetahuan mengenai bisnis proses Financial Accounting dan system design
  • Memiliki pengetahuan dan best practice di bidang IT
  • Memiliki kemampuan yang baik dalam hal komunikasi, interpersonal, kerjasama dan kepemimpinan
  • Memiliki kemampuan analisa dan pengambilan keputusan yang mendalam
  • Memiliki kemampuan perencanaan dan driving action yang baik

8. Fullstack Developer Lead

Persyaratan

  • Minimal Sarjana dengan jurusan Teknik atau Sistem Informatika
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 3 tahun di bidang terkait
  • Memahami konsep pemrograman OOP with design pattern
  • Memiliki pengalaman develop app BackEnd (NodeJs/Java)
  • Memiliki pengalaman menggunakan Docker/Container/ Kubernetes
  • Memiliki pengalaman dlm database (MySQL, SQL Server, NoSQL)
  • Memiliki pengalaman dlm pemakaian cloud platform(Azure/ AWS/GCP) & Microservice Architecture
  • Memiliki pengalaman dalam memimpin tim developer
  • Memiliki kemampuan analisa & troubleshooting skill yg baik.
  • Memiliki komunikasi (proaktif) dan presentation skill yg baik.

9. UI / UX Lead

Persyaratan

  • Min 5 years experience in related field as UI/UX Designer or UI/UX Lead
  • Min Bachelor Degree in Design, Information Technology and related fields
  • Strong analytical skill, strong complex problem solving, and strong design UI/UX capabilities
  • Strong customer focus, great empathy and ability to identity Customer Journey along with customer pain points.
  • Team spirit; strong communication skills to collaborate with various stakeholders
  • Able to lead Design Team, provide coaching and mentoring to promote team achievements.
  • Excellent communication and presentation skill with various stakeholders.
  • Updated with latest trends and technology. Up-to-date knowledge of design software such as Adobe, Figma, Heatmaps, Google Analytics.
  • Others: Innovative, Detail, Well-versed Analytical & Critical Thinking, Problem Solver, Open Mind, High
  • Curiosity, Customer Focus, Strive for Excellence, Effective Communication, Team Player and Good Time Management.

10. Senior Legal Analyst

Persyaratan

  • Berpengalaman dalam menangani transaksi perusahaan termasuk M&A, pasar modal, pembiayaan, restrukturisasi
  • Berpengalaman dalam menyusun / meninjau / menyiapkan dokumen transaksi (termasuk laporan uji tuntas, NDA, CSPA, SPA, SHA, perjanjian pembiayaan, surat perikatan), persetujuan AoA dan perusahaan, dokumen & pelaporan terkait pengungkapan publik
  • Fasih berbahasa inggris, baik lisan maupun tulisan
  • Kecepatan kerja yang sangat baik, terorganisir dengan baik dan berioentasi pada detail
  • Mampu berkomunikasi dengan baik, negosiasi, presentasi, dan memiliki kemampuan analisis dan penilaian hukum yang baik untuk mendukung kebutuhan bisnis
  • Bersikap baik, proaktif, percaya diri, dan mau belajar
  • Memiliki literasi komputer (Ms. excel, Ms. word, Ms. powerpoint)

11. Strategic and Consulting Dept Head

Persyaratan

  • Min. S1 dari berbagai jurusan, diutamakan Teknik Industri, Keuangan, Manajemen
  • Memiliki pengalaman di bidang serupa
  • Memahami transformasi digital, manajemen project, dan analisis keuangan

12. Senior IT Project Manager

Persyaratan

  • Minimal pendidikan S1 di bidang IT related
  • Memiliki pengalaman di bidang IT khususnya sebagai Program Manager dan Scrum Master, minimal 5 tahun
  • Menguasai Project Management dengan metode Agile
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang memadai khususnya dalam bernegosiasi dan presentasi
  • Memiliki kemampuan untuk mengelola dan mengkordinasi lintas Organisasi
  • Memiliki kemampuan mitigasi risiko
  • Memiliki kemampuan mengembangkan orang sebagai pemimpin

13. Internal Communication Analyst

Persyaratan

  • Lulusan sarjana dari semua jurusan (Komunikasi, Manajemen, Pemasaran lebih diutamakan)
  • Memiliki pengalaman minimal 1-2 tahun (di perusahaan atau marcomm/advertising/PR/digital agency)
  • Fasih berbahasa Inggris baik lisan & tulisan
  • Memiliki kemampuan komunikasi & koordinasi yang baik
  • Memiliki analisis & penilaian serta perencanaan yang baik
  • Gesit dan mudah beradaptasi
  • Keterampilan public speaking dan presentasi yang baik
  • Memiliki sikap bisa melakukan pekerjaan & mampu menangani banyak tugas
  • Familiar dengan event management
  • Memiliki keterampilan intepersonal & analytical thinking yang baik

14. IT Security Operation Center Section Head

Persyaratan

  • Pendidikan minimal S1 dari seluruh jurusan
  • Berpengalaman atau senior di bidang Information Security & Governance, minimal 5 tahun
  • Menampilkan keahlian pada security & compliance dan keperluan regulator (15027001, NIST, CSA, PP 82/2012, etc)
  • Lebih diutamakan bagi yang bersertifikasi di area terkait atau memiliki kemauan untuk mengambil sertifikasi pada 1-2 tahun ke depan
  • Memiliki kemampuan komunikasi, presentasi dan pembuatan laporan yang memadai
  • Mampu bekerja secara independen ataupun lintas unit kerja
  • Memiliki kemampuan time management yang memadai dan kemampuan organisasi yang baik termasuk sense of urgensi yang tepat dan pendekatan yang proaktif

15. General Affair Project Development Analyst

Persyaratan

  • Pendidikan minimal S1 dari jurusan Teknik Arsitektur
  • Memiliki pengalaman kerja maksimal 2 tahun khususnya di bidang Building
  • Menguasai Autocad 2 D, Microsoft Office dan Adobe Photoshop
  • Mampu menerjemahkan konsep ke dalam bentuk gambar Autocad
  • Memiliki kemampuan desain yang baik
  • Mampu melakukan analisa masalah dan problem solving di lapangan
  • Bersedia ditugaskan dimana saja di area Jabodetabek

16. IT Auditor 2023

Persyaratan

  • Lulusan Sarjana atau Master dari Sistem Informasi / Ilmu Komputer / Teknik
  • Memiliki minimal 3 tahun pengalaman kerja pada bidang IT audit
  • Memiliki pengetahuan yang luas tentang teknologi dan informasi (ITGC, application control, IT security)
  • Memiliki kemampuan analisis dan interpersonal
  • Bersedia ditempatkan di PT Astra International Tbk – Head Office (Sunter & Sudirman)

17. Internal Auditor 2023

Persyaratan

A. Sales Operation Auditor / Astra Group Auditor

  • Lulusan Sarjana atau Master dari jurusan Akuntansi / Manajemen / Teknik Industri / Teknologi Informasi
  • Memiliki minimal 3 tahun pengalaman kerja pada bidang audit & risk
  • Memiliki pengetahuan yang luas tentang audit, risk, dan dasar-dasar akuntansi / keuangan
  • Memiliki kemampuan analisis dan interpersonal
  • Bersedia ditempatkan di PT Astra International Tbk – Head Office (Sunter & Sudirman)

B. Development & Quality Assurance

  • Memiliki minimal pengalaman kerja selama 5 tahun dalam bidang internal audit & risk management
  • Memiliki kemampuan analisis dan pengetahuan yang luas tentang risk based audit & control framework
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang persuasif, terutama kepada jajaran managerial level
  • Memiliki kemampuan untuk menjalin relasi ke berbagai level pada internal tim ataupun tim Internal Audit & Risk Management lintas grup Astra
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang persuasif, terutama kepada jajaran managerial level
  • Dapat mengelola dan mengembangkan anggota tim
  • Bersedia ditempatkan di PT Astra International Tbk – Head Office (Sunter & Sudirman)

18. Risk Management Analyst 2023

Persyaratan

  • Minimal sarjana atau master dari segala jurusan
  • Memiliki pemahaman tentang dasar-dasar audit dan manajemen risiko
  • Fasih dalam berbahasa inggris, baik verbal maupun tulisan
  • Memiliki kemampuan dasar data analisis atau statistika

19. Environment Health Safety Analyst

Persyaratan

  • Minimal pendidikan S1 dari jurusan K3/Kesehatan Masyarakat
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dalam bidang yang sama
  • Pria, usia minimal 22 tahun
  • Memiliki ketertarikan dibidang LK3
  • Memiiki pemahaman tentang implementasi Sistem Manajemen LK3 (standar Nasional/International).
  • Knowledge dan experience dibidang LK3 yang kuat

20. Data Scientist Lead

Persyaratan

  • S1/S2 Jurusan Matematika, Statistik, Teknik Informatika, atau yg berhubungan
  • Pengalaman minimal 3 tahun sebagai Data Science / Data Analyst / Statistician
  • Memiliki knowledge statistik yg sangat kuat, experimental skill, dan familiar dgn Data Science tools spt SPSS, RapidMiner, dsb.
  • Memiliki pengetahuan dalam RDBMS dan OLAP data modelling serta familiar dgn SQL query statement.
  • Memiliki kemampuan pemrograman dgn menggunakan bahasa Python, C#, atau Java dan scripting dgn R.
  • Memiliki kemampuan analisa yang kuat, inovatif, dan kreatif dalam memecahkan masalah yg ada.

21. Accounting Analyst

Persyaratan

  • Lulusan Sarjana atau Master dari jurusan Akuntansi
  • Memiliki pengetahuan dasar akuntansi
  • Memiliki pengalaman kerja dalam bidang akuntansi maksimal 2 tahun, terbuka untuk lulusan baru
  • Memiliki kemampuan analisis dan interpersonal
  • Mampu bekerja dalam tim
  • Bersedia ditempatkan di PT Astra International Tbk – Head Office (Sunter)

Cara Lamar Pekerjaan PT Astra International Tbk

Jika Anda sudah memenuhi semua persyaratan yang telah dijelaskan sebelumnya dan tertarik untuk bergabung dengan PT Astra International Tbk, Anda bisa mengajukan lamaran kerja melalui

Klik Tombol Lamar pada bagian atas disamping logo perusahaan